"Semua Sama"


"Bukankah kita semua sama walau tampak berbeda semuanya saling bersaudara" begitulah kata yang disampaikan Steven Jam dalam lagunya .Memang kita hidup tak semua sama tapi buatlah semua yang ada itu sama adanya . Mengapa demikian ? dan mengapa ? hal itu mungkin sedikit rumit.

Seharusnya kita semua hidup bersama hidup berdampingan  dengan tentram tanpa adanya saling mencoba untuk mengintimidasi suatu kelompok yang mungkin berbeda dengan image kita. Memang jalan mereka berbeda, biar itu mengalir apa adanya karena itu akan membuat suatu warna yang berbeda dengan beraneka ragam kemuangkinan yang ada.

Mengapa harus membuat semua menjadi sama adanya  , begini jika semua masalah yang ada di benak pikiran kita kita berbuat berbeda dengan masalah dengan taraf level yang beda itu akan membuat susahnya mencari jalan keluar dan terperangkap dalam "SANGKAR KEBUTAAN PIKIRAN". Jadi, jadikan semua mengalir saja nikmati saja apa yang anda terima .

Selesaikan masalahmu dengan satu persatu maka anda akan menikmatinya dan mendapatkan pengalaman yang berharga. Tapi jangan lupa terhadap TUHAN Allah SWT yang telah menggariskan kita dan mungkin kita harus mengimbanginya dengan cara berhubungan Allah SWT karena dialah maha paling tahu atas segala-galaNYA.




Mungkin begitulah sedikit coretan dari dalam pikiran saya semoga dapat menginspirasi dan....
" COBALAH UNTUK MELAMPAUI"






Komentar

Postingan Populer